Selasa, 26 November 2024 WIB

Gawat!!! Baru Dibangun Dengan Dana Rp 443 Juta, Gedung SMPN 3 Satu Atap Desa Mungkur  Sudah Retak-retak

Administrator - Sabtu, 02 Desember 2023 04:07 WIB
Gawat!!! Baru Dibangun Dengan Dana Rp 443 Juta, Gedung SMPN 3 Satu Atap Desa Mungkur  Sudah Retak-retak

 

Baca Juga:

Pakpak Bharat I Sumut24.co

Pembangunan gedung SMPN 3 satu atap Desa Mungkur Kecamatan Sempat Rube Kabupaten Pakpak Bharat, yang menghabiskan anggaran sebesar  Rp 443.272.384,54. yang berasal dari Dinas Pendidikan Kab Pakpak Bharat pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) /Dak Tahun 2023. Proyek itu dikerjakan oleh CV Agung Sriwijaya. Diduga asal jadi dan tidak sesuai spesifikasi sehingga bisa berurusan dengan hukum.

 

Ketika dikonfirmasi  ke dinas pendidikan Kabupaten Pakpak Bharat terkait pembangunan disekolah SMPN 3 Satu Atap Desa Mungkur tersebut. Salah seorang staf mengatakan Pak Kadisdik Manihar Tumanggor  sedang rapat tidak bisa ditemui, begitujuga Kabid Formal Disdik Kokmin Manik mengarahkan awak media langsung menjumpai PPK Manotar Silalahi, ucapnya.

 

Begitujuga Ketika dikonfirmasi hal tersebut melalui  PPK Manotar Silalahi mengatakan, ,Saya sudah memerintahkan supaya pemborong CV Agung Sriwijaya membongkar Rabat Beton yang retak untuk diperbaiki., namun kalau pun belum dibongkar yang sudah retak tersebut,saya memastikan pekerjaan tersebut tidak bisa Di PHO, ucapnya kepada wartawan, Jumat (1/12).

 

“Dari hasil temuan di lapangan bangunan yang baru dibangun sudah retak dan ada indikasi tidak sesuai dengan spesifikasi.

Dan meminta kepada Bupati Pakpak Bharat dan Kadis Pendidikan beserta pengak Hukum, agar tegas dan memberikan sanksi kepada Pihak kontraktor,CV Agung Sriwijaya dengan segera memeriksanya, karena diduga telah merugikan keuangan negara.

 

“Belum lagi  kualitas proyek pada pembangunan SMP N tersebut rendah dan merugikan uang Rakyat, tegasnya.

“Sayangkan banyak dana daerah yang keluar, tapi hasil pekerjaan masih abal-abal dan tidak lama dinikmati oleh masyarakat, seharusnya kita bersyukur ada pembangunan bukan malah membuatnya jadi sia-sia demi keuntungan semata,” tambahnya.(Hbm)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
beritaTerkait
PT.Japfa aksi Peduli Penanganan Sampah Bersama Masyarakat Di Danau Toba.
Penyidik Polres Batubara Diduga Alergi Wartawan Ditanya Soal Junaini Ditetapkan Tersangka, Halomoan Gultom : Gak Ada Hak Bapak Tanyakan Itu
Kadis Kesehatan drg Irma Suryani MKM mencanangkan Kesatuan Gerak PKK KB
Kejatisu Pastikan Soal Dugaan Korupsi PUPR Sumut Tuntas,   Mulai Kepemimpinan Bambang Pardede & Marlindo Harahap jadi sorotan
Ketua Pewarta Berikan Baju Kebesaran ke Kasi Humas dan Kanit Paminal Polrestabes Medan
Jumat Barokah dan Sambut HUT ke-7 Pewarta.co, Ketua Pewarta Bagi-bagi Sembako ke Pengemudi Betor dan Jukir
komentar
beritaTerbaru