Selasa, 26 November 2024 WIB

Bupati Simalungun Membuka Secara Resmi Pasar Tani Bazar Pangan Panen Petani Simalungun Tahun 2024

Administrator - Selasa, 03 September 2024 16:11 WIB
Bupati Simalungun Membuka Secara Resmi Pasar Tani Bazar Pangan Panen Petani Simalungun Tahun 2024
Istimewa

Simalungun l Sumut24.co
Promosi Pasar Tani dan Bazar Pangan yang di hadiri devile dari 32 Kecamatan di Kabupaten Simalungun dengan menampilkan hasil pertanian dari daerah masing-masing yang di laksanakan di Lapangan Bola Rambung Merah Kecamatan Siantar Kabupaten Simalungun Selasa 3 September 2024

Baca Juga:


Promosi Pasar Tani dan Bazar Pangan ini di buka selama 3 hari mulai hari ini tanggal 3 sampai 5 September 2024

Promosi Pasar Tani dan Bazar Pangan di laksanakan sebagai promosi hasil pertanian yang ada di kabupaten Simalungun .hal ini juga kita lakukan agar para petani mendapatkan kepastian harga. Di mana kita tau jika petani kita panen raya harga selalu anjlok dan ini lah yang kedepannya harus kita cari solusi bagaimana menangani ini apakah akan kita buat gudang gudang penyimpanan yang mampu menyimpan hasil pertanian kita dan ketika harga setabil kita keluar kan .

Selanjutnya Bupati bersama rombongan meninjau Bazar Pangan melihat lihat hasil pertanian yg di pamerkan dan yang akan di jual Petani dari devile 32 Kecamatan Kabupaten Simalungun.(LP)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Beredar Info Pengerahan Kepling Menangkan Salah Satu Paslon Walikota Medan dan Gubsu
Pjs Wali Kota menghadiri acara sosialisasi aplikasi Simponi
Viral! Dipimpin oleh Kapolres AKBP Dr. Wira Prayatna, Polres Padangsidimpuan berhasil Selesaikan kasus anak di bawah umur melalui pendekatan restorati
Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Aulia Rachman: Semangat Pejuang Dapat Digelorakan Dengan Menekan Angka Kemiskinan dan Kebodohan
Pjs Wali Kota menghadiri Debat Publik Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Pj. Walikota Timur Tumanggor Launching Program Hiburan Akhir Pekan Kota Padangsidimpuan
komentar
beritaTerbaru