Forkopimda dan Insan Pers Sumut Deklarasi Pilkada Damai
Forkopimda dan Insan Pers Sumut Deklarasi Pilkada Damai
kotaBaca Juga:
- Podcast 'Connie Sebut Sekjen PDIP Segera Tersangka. Hasto Ungkap Jokowi Otak Kriminalisasi Anies', Sekjen Soksi Sumut: Awas Fitnah dan Adu Domba
- Tidak Ada Persetujuan untuk Pencatutan Nama Herry Lontung dalam Tim Edy-Hasan, Ini Kata Novan Efendy
- Hanura Simalungun Resmi Usung Pasangan Anton-Benni di Pilkada 2024-2029
Medan - Bendera PDIP dan Partai Hanura berkibar di kantor pemenangan Bacalon Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi di Jalan Sudirman, Kota Medan. Bendera tersebut berkibar usai Edy bertemu dengen Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto di Jakarta.
Pantauan detikSumut, Minggu (28/7/2024) sore, bendera PDIP terpasang di sisi kanan bendera merah putih. Sedangkan di sisi kiri, terdapat bendera Partai Hanura.
Ketiga bendera tersebut berada di bagian depan kantor pemenangan Edy tersebut. Sedangkan di bawah lokasi bendera, terdapat tulisan 'BERMARTABAT'.
Sedangkan di bagian atas kantor pemenangan, terdapat baliho tulisan 'Ayah untuk Negeri'. Terdapat foto Edy Rahmayadi di baliho tersebut.
Tim pemenangan Edy Rahmayadi, Muchrid Nasution, mengatakan jika kedua bendera tersebut dipasang hari ini. Terkait apakah bendera tersebut dipasang karena PDIP dan Hanura sudah dukung Edy, Muchrid mempersilahkan partai yang menjawab hal itu.
"Iya sore ini dipasang, kalau soal itu (apakah pemasangan bendera sebagai bentuk Edy bakal diusung PDIP dan Hanura) biarlah partai yang menjawab," kata Muchrid Moeis Nasution saat kepada detikSumut.
Untuk diketahui, foto Edy Rahmayadi bertemu dengan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto tersebar di media sosial. Dalam foto yang dilihat, Minggu (28/7/2024) terlihat juga Adian Napitupulu ikut berfoto dengan Edy dan Hasto. Mereka terlihat kompak salam tiga jari yang menunjukkan nomor urut partai yang dipimpin oleh Megawati Soekarnoputri itu.
Edy terlihat memakai kemeja berwarna merah dan hitam sesuai dengan warna PDIP. Berdasarkan latar mereka berfoto, foto itu diduga diambil di Kantor DPP PDIP Sumut.
Mantan Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) itu juga diketahui me-repost foto tersebut di history Instagram pribadinya. Edy me-repost unggahan @lindunk_siagian yang menge-tag nama akun Edy.Red/detik
Forkopimda dan Insan Pers Sumut Deklarasi Pilkada Damai
kotaPj Insan Pers Jaga Marwah Sumut Guna Pilkada Serentak Tahun 2024
kotaMusa Rajekshah Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan di Desa Telun Kenas Deliserdang
kotaP. Sidimpuan sumut24.co Program Jum&039at Berkah yang digagas oleh Kapolres Padangsidimpuan, AKBP Dr. Wira Prayatna, S.H., S.I.K., M.H.,
EkbisJakarta I Sumut24. coHari Kesehatan Nasional tahun ini menjadi momen penting yang menggarisbawahi komitmen bangsa terhadap peningkatan kese
NewsP. Sidimpuan sumut24.co Sat Samapta Polres Padangsidimpuan mengikuti latihan lintas ganti dan penembakan gas air mata yang dilaksanakan ol
EkbisMadina sumut24.co Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal (Madina) menyelenggarakan peringatan Hari Guru Nasional (HGN) dan Hari Ulang Tahun
kotaTapsel sumut24.co Direktur Utama PT ANA Yunus Nasution menegaskan bahwa PT ANA bukan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), namun murni milik sw
kotaPakpak Bharat I Sumut24. coKetua Bawaslu Pakpak Bharat Feisal Alfredi, M. Pd didampingin Anggota Bawaslu Pakpak Bharat sampaikan Identifika
NewsPalas sumut24.co Kepala Kepolisian Resor Padang Lawas (Kapolres Palas), AKBP Diari Astetika, SIK, turut hadir dalam Rapat Koordinasi (Rako
kota