Selasa, 26 November 2024 WIB

Kabar Duka, Jurnalis Dio Utama Nasution Meninggal Dunia

Administrator - Jumat, 12 Juli 2024 09:51 WIB
Kabar Duka, Jurnalis Dio Utama Nasution Meninggal Dunia
Istimewa
Kabar Duka, Jurnalis Dio Utama Nasution Meninggal Dunia

Baca Juga:

Medan I Sumut24.co
Kabar duka, Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiun. telah pulang ke rahmatullah jurnalis Dio Utama Nasution, Dio panggilan akrabnya adalah sosok jurnalis yang penuh dedikasi dan berintegritas tinggi dalam melaksanakan tugasnya.

Sosok alumni STIKP ( Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Pembangunan, red) pernah jadi wartawan di Harian Waspada dan Media Sumut24 Group. Kini Dio telah meninggalkan kita smua. Kamis 11Juli 2024, Jumat malam sekira pukul 22.35 Wib, menghembuskan nafas terakhir di RS Haji Medan _ Sumatera Utara.

Usianya yang relatif muda 34 tahun ini, ia dikenal karena keberaniannya dalam menghadirkan berita-berita yang memiliki dampak sosial yang signifikan.

Sosoknya mencerminkan kepedulian yang mendalam terhadap keadilan sosial dan hak asasi manusia, yang tercermin dalam tulisan-tulisannya yang kritis dan berbobot.

Dio Utama Nasution tidak hanya sekadar melaporkan peristiwa, tetapi juga berusaha untuk membangkitkan kesadaran masyarakat akan isu-isu penting yang sering kali terabaikan.

Kepada sahabat handaitolan, mohon dimaafkan atas kesalahanya. Selamat jalan Dio Utama Nasution Keponakanku terbaik semoga ditempatkan sebaik-baiknya dan diampuni segala dosanya dan semoga husnul khotimah,ucap Anto Genk Ceo Sumut24 Group.red

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Jurnalis Peliput Cabor MTB di Tahura Nyaman Gunakan Media Center PB PON XXI Sumut
Media Center dan Kursi-kursi Pijat Itu, Relaksasi untuk Memanjakan Jurnalis
Berita dukacita, Ekonom Senior Faisal Basri Batubara Berpulang Kerahmatullah
Kick Off Kompetisi Jurnalis Kebangsaan Mahasiswa Dimulai di UIN Salatiga
Innalillahi Wainnailaihi Rojiun, Ustadz H Sampan Berpulang Kerahmatullah
Kabar Dukacita, Artis Legendaris Tabagsel Odang Lubis Meninggal Dunia
komentar
beritaTerbaru