Selasa, 26 November 2024 WIB

Spanduk Terpasang di depan Kantor Pangulu BuntuTurunan Langsung di Bongkar, Timbul Jaya : Itu di Luar Sepengetahuan Saya

Administrator - Jumat, 26 Januari 2024 12:32 WIB
Spanduk Terpasang di depan Kantor Pangulu BuntuTurunan Langsung di Bongkar, Timbul Jaya : Itu di Luar Sepengetahuan Saya
Istimewa


Simalungun l SUMUT24.co
Tampaknya suhu politik mulai memanas menjelang masa pencoblosan dengan adanya spanduk (baliho-alat peraga kampanye) satu lembar yang terpasang dengan tiga gambar (foto) calon legeslatif (Caleg) beda partai politik (Parpol) diluar parpol Golkar, berdiri kokoh dan terpajang tepat di depan Kantor Pangulu Nagori Buntu Turunan Kecamatan Hatonduan Kabupaten Simalungun, tepatnya di depan PAUD Melati Buntu Turunan yang juga merupakan pintu yang dilintasi bagi warga setempat untuk keluar - masuk kampung dengan penjagaan pos kamling dan pintu palang viral di media sosial di bantah Ketua DPRD Simalungun dan Juga Caleg Propinsi dari Partai Golkar Timbul Jaya Sibarani SH MH, yang salah satu terpampang di spanduk itu mengatakan bahwa di Tahu Menahu tentang Pendirian Spanduknya,

"Adanya Spanduk satu lembar yang terpasang dengan gambar calon diluar partai golkar bahwa itu adalah diluar sepengetahuan saya. Dan itu dipasang sama sekali saya tidak tahu," ucapnya.

Timbul Jaya Sibarani yang saat ini maju Caleg 2024 untuk DPRD Propinsi Sumut Dapil Siantar - Simalungun ini juga menyampaikan terimakasih kepada media yang telah mengkonfirmasi dirinya, sehingga mendapat informasi terkait Pendirian spanduk tersebut.

" Saya berterimaksih kepada media yang langsung telah mengkonfirmasi ke saya. Sehingga mendapat informasi tersebut dan langsung disikapi dan menyuruh orang menurunkan dan mengganti spanduk tersebut dengan gambar (foto) saya dengan Calon Presiden nomor dua yakni Prabowo - Gibran, kader Golkar Simalungun tetap konsisten. Dan ini juga perintah terhadap kader. Bagaimana bersama-sama membawa Partai Golkar merebut kejayaan dan menyejahterakan masyarakat Simalungun." tegasnya.(LP)

Baca Juga:
Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Spanduk Dukungan Hassanudin Maju Calon Gubernur Sumut Bertebaran
Polres Pakpak Bharat Memasang Spanduk Himbauan Stop Perjudian, Ini Pesan AKBP Bambang C Utomo
Bona Uli Rajagukguk Anggota DPRD Simalungun  Adakan Syukuran Perayaan HUT ke-16 Partai Gerindra di Dapil 5 Simalungun
Sosialisasi Pencalegan di Sibolangit, Warga Sibolangit Siap Menangkan Musa Rajekshah ke Senayan
Ketua DPP Pujakesuma BERSATU RIANTO SH MH: Ajak Warga Jawa Pilih Caleg Putra Daerah
Caleg DPR RI Rianto SH MH: Apresiasi Reses Hendra DS, Ajak Masyarakat Cerdas Memilih
komentar
beritaTerbaru