Selasa, 26 November 2024 WIB

Erizal Caleg DPRDSU Binjai- Langkat Siap Lahirkan Generasi Berprestasi Lewat Taekwondo

Administrator - Jumat, 19 Januari 2024 21:09 WIB
Erizal Caleg DPRDSU Binjai- Langkat Siap Lahirkan Generasi Berprestasi Lewat Taekwondo
Istimewa
Erizal Caleg DPRDSU Binjai- Langkat Siap Lahirkan Generasi Berprestasi Lewat Taekwondo
Binjai Isumut24.co -

Baca Juga:

Dengan menggiatkan latihan maka akan lahir generasi baru sebagai atlit yang berkualitas dan berprestasi, hal ini di sampaikan
Erizal, SE selaku pembina Taekwondo Indonesia Kota Binjai juga Calon Legislatif DPRD propinsi Sumatera Utara No urut 5 dari partai Golkar Dapil XII Binjai-Langkat, dalam gelar Gatshuku yang di laksanakan Pengkot Taekwondo Indonesia Kota Binjai, berlangsung di Jl.Teuku Umar Kamp. Nangka Kec. Binjai Utara , Jumat (19/01).

Pada sambutannya di hadapan ratusan peserta atlit Taekwondo kota Binjai, Erizal berharap," Gatshuku yang merupakan bagian naik tingkat dengan pelatihan fisik dan mental dan di ikuti oleh semua Dojang ini. Kiranya dapat membangun generasi yang mandiri sesuai harapan kita.

Lanjutnya, olah raga seni bela diri Taekwondo ini kiranya dapat meminilisir angka kejahatan dan mencegah peredaran narkoba di masyarakat. Dimana saat ini pembinaan terhadap generasi muda sangat penting, ujarnya.

Sebagai pembina Taekwondo Indonesia Kota Binjai, Erizal dengan niat ikhlasnya berharap, "Dengan majunya sebagai calon legislatif DPRDSU dengan No 5 dari partai Golkar berlambang pohon beringin , Dapil XII Binjai -Langkat ini. Taekwondo kota Binjai dan Langkat lebih berprestasi dan akan melahirkan generasi muda yang berkualitas. Sehingga akan menjadi tolak ukur bagi kota/kabupaten lainnya," ujar Erizal.

Kegiatan Gatshuku juga turut di hadiri Dr H Musa Rajekshah Ketua Umum Taekwondo Indonesi Pengprop Sumatera Utara, Delia Pratiwi Br Sitepu SH caleg DPR RI No 2 Dapil Sumut III dari partai Golkar juga pembina Taekwondo Indonesia Kota Binjai, Kapolres Kota Binjai AKBP Rio Alexander Penelewen di wakili Wakapolres Kota Binjai Kompol RD Firman Darwin SH.MH, H Rudi Syahputra Nasution, SE ketua Pengkot Taekwondo Indonesia Kota Binjai beserta pengurus, Ketua Harian Taekwondo Prop Sumut Dr H M Rivai M Pd serta pengurus dan anggota MPC Pemuda Pancasila Kota Binjai. Red

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Akbar Tanjung Instruksikan Baharudin Aritonang Menangkan Dolly-Parulian di Tapsel
Mengenal Lebih Dekat H. Rahmat Nasution, Ini Profil Ketua DPRD Tapsel 2024-2029: Kepemimpinan Visioner yang Membawa Golkar Menjadi Pemenang Pemilu
KPU Medan Tetapkan 50 Caleg Terpilih
Golkar Raih 22 Kursi DPRD Sumut, Berhak Ketua DPRD
KPU Medan Tetapkan Perolehan Suara Caleg Tertinggi Bakal Duduk di DPRD Medan
Hasil Pileg 2024, Ini Daftar 45 Caleg Terpilih Kabupaten Sergai
komentar
beritaTerbaru