Selasa, 26 November 2024 WIB

Kombes Pol Teddy Marbun : Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman, Nyaman dan Kondusif di Tengah Masyarakat

Administrator - Senin, 08 Januari 2024 20:23 WIB
Kombes Pol Teddy Marbun : Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman, Nyaman dan Kondusif di Tengah Masyarakat
Istimewa
Foto : Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr Teddy John Sahala Marbun SH MHum, memimpin rapat arahan dan evaluasi, Senin (8/1/2024) di Rupatama Polrestabes Medan.
Medan |sumut24.co -

Baca Juga:
Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr Teddy John Sahala Marbun SH MHum, memimpin rapat arahan dan evaluasi, Senin (8/1/2024) di Rupatama Polrestabes Medan.

Rapat anev yang dipimpin langsung Kapolrestabes Medan ini dilakukan guna mewujudkan situasi dan kondisi Kamtibmas di wilayah hukum (Wilkum) Polrestabes Medan semakin aman, nyaman dan kondusif.

Dalam gelaran anev tersebut, Kapolrestabes Medan turut didampingi Wakapolrestabes Medan AKBP Anhar Arlia Rangkuti SIK yang juga dihadiri pejabat utama (PJU) Polrestabes Medan, Kapolsek jajaran, serta para pama/mewakili.

Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr Teddy John Sahala Marbun SH MHum, dalam arahannya mengatakan agar para Kapolsek jajaran Polrestabes Medan bisa mewujudkan situasi Kamtibmas yang aman, nyaman dan kondusif kepada masyarakat.

"Wujudkan dan ciptakan suasana dan situasi yang kondusif di tengah-tengah masyarakat, agar dalam beraktivitas masyarakat merasa aman dan nyaman. Apalagi dengan kehadiran polisi di tengah-tengah masyarakat," tegas Kapolrestabes Medan.(W02)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Wong Cun Sen : Berharap Hubungan Kerjasama Berkelanjutan
Pimpin Paripurna, Syaiful Ramadhan : Pelantikan Pimpinan Dewan Harus Jadi Momentum Mentransformasi Tata Kelola Pemerintahan
Beredar Info Pengerahan Kepling Menangkan Salah Satu Paslon Walikota Medan dan Gubsu
KPU Medan Lepas Distribusi Logistik Pilkada 2024
Pj Sekda Kota Medan Ikuti Rakor Penyelesaian Permasalahan SIB di Lingkungan Kemendagri
350 PNS Pemko Medan yang Akan Purna Tugas Ikuti Bimtek Pembekalan
komentar
beritaTerbaru